NKB135

Dari Kidung
Revisi sejak 20 Oktober 2011 11.28 oleh Kidung (bicara | kontrib) (1 revisi)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Navigasi lagu:
<htmlet>nkb</htmlet>

⇦ Kembali ke Nyanyikanlah Kidung Baru


⇦ NKB 134 NKB 136 ⇨

NKB135: Bernyanyilah, Biduan Muda-mudi (Lobt froh den Herren)

Lagu: Hans Georg Nageli Syair: Geroger Gessner


1

Bernyanyilah, biduan muda-mudi,
Penciptamu hendaklah kamu puji.
Bernyanyilah, bernyanyilah!

2

Bergaunglah paduan suara kami
kepada-Mu, ya Bapa yang sorgawi;
Engkau besar, termulia!

3

Penuh syukur ungkapan hati kami;
tembang mazmur selalu harus naik
dengan merdu ke takhta-Mu.

4

Meski lemah syukur yang kami bawa,
betapa pun, Engkau sebagai Bapa
mau mendengar semuanya.

5

Dan akhirnya di Hari Kemudian
kepada-Mu syukur serta pujian
sempurnalah selamanya!


Syair / lirik bahasa Indonesia Nyanyikanlah Kidung Baru 135 - Bernyanyilah, Biduan Muda-mudi dari:
Lobt froh den Herren; Geroger Gessner, terjemahan YAMUGER
Lagu:
Hans Georg Nageli
Dengarkan MIDI-nya
atau cari videonya:
Bernyanyilah, Biduan Muda-mudi
Lobt froh den Herren