Puji-Pujian Kristen (PPK) 190 - Genap Telah Kuserahkan

Dari Kidung
Revisi sejak 26 September 2012 16.01 oleh Kidung (bicara | kontrib) (1 revisi)
Navigasi lagu:
<htmlet>nkb</htmlet>

⇦ Kembali ke Puji-Pujian Kristen


⇦ PPK 189 PPK 191 ⇨

PPK190: Genap Telah Kuserahkan

Judul Inggris: Fully Surrendered

Lagu: Geo. C. Stebbins Syair: A.C. Snead

1=Bes, 6/8

1

Gnap t'lah kus'rahkan ya Tuhanku
Gnap t'lah kus'rahkan ya padaMu
Di mezbah terletak
korbanku skalian
Dilunaskan Tuhan kuberserah.

2

Gnap t'lah kus'rahkan tubuh jiwa
Gnap yang padaku ya padaMu
Sabdalah padaku
'ku mau iring Dikau
S'karang dan s'lamanya iring Tuhan.

3

Gnap t'lah kus'rahkan perak dan emas
S'mua yang dib'ri tak ternilai
S'kaliannya milikMu
Kaulah Penebusku
Aku pun milikMu ya Tuhanku.



Cari videonya:
Genap Telah Kuserahkan
Fully Surrendered


Syair / lirik bahasa Indonesia Puji-Pujian Kristen 190 - Genap Telah Kuserahkan (Fully Surrendered)