Nyanyian Pujian (NP) 255 - Tentara Salib Akukah!

Dari Kidung
Revisi sejak 25 September 2012 16.18 oleh Kidung (bicara | kontrib) (1 revisi)
Navigasi lagu:
<htmlet>np</htmlet>

⇦ Kembali ke Nyanyian Pujian


⇦ NP 254 NP 256 ⇨

NP255: Tentara Salib Akukah! (Am I a Soldier of the Cross?)

Lagu: Thomas A. Arne, 1762; gubahan Ralph Harrison, 1784 Syair: Isaac Watts, antara 1724

1=F, 3/4

1Korintus 16:13

1

Tentara salib akukah, Pengikut Almasih,
Yang takut mengakuiNya, Dan malu bersaksi?

2

Layakkah ku mewarisi NikmatNya di surga,
Sedang yang lain rela memb'ri Seg'nap jiwa raga?

3

Bukankah ada musuhku Yang aku hadapi?
Apakah dunia yang rusuh, Jembatan ilahi?

4

Tentu ku harus berjuang; O tambah imanku!
Ku tahan t'rus dalam perang, Di tolong FirmanMu.


Cari videonya:
Tentara Salib Akukah!
Am I a Soldier of the Cross?